
Wanita yang memiliki tubuh curvy sering kurang percaya diri untuk mengekspresikan gaya mengenakan outfit bermotif stripes. Alasannya, motif tersebut dapat membuat tubuh terlihat semakin besar. But that is not true. Ada trik untuk menggunakan motif stripes yaitu dengan memilih stripes yang vertikal atau memanjang ke bawah.
Memakai baju dengan stripes vertikal sebenarnya sangat disarankan untuk kamu yang memiliki badan curvy. Sebab, nggak hanya memiliki efek melangsingkan, namun motif ini juga akan membuat postur tubuh kelihatan lebih tinggi dari yang sebenarnya. We choose 5 striped tops to be your daily outfit. Try these.
MARLEY TOP

Striped shirt dengan warna gelap merupakan paduan yang sempurna untuk kamu yang ingin terlihat lebih ramping. Jangan lupa di-styling dengan memasukkan sebagian ke dalam agar terlihat lebih stylish.
MIKHAYLA TOP

Not too vertical but it is. Effortless chic dengan cutting-an oversized yang nyaman digunakan untuk casual events.

Formal striped top ini cocok dipakai untuk sehari-hari, baik ke kantor, Zoom meeting, maupun hangout bersama teman-teman.
GRETA TOP


Bosan memakai warna gelap? Striped shirt berwarna terang ini akan menambah kesan ceria pada look kamu, lho.
SILA TOP

Our best seller at the moment! Perpaduan warna dusty blue dan dusty pink pada top ini menambah kesan unik dan stylish. Padupadankan dengan celana berwarna putih, and you are definitely ready to go!