#STYLEFORWARD: POLKA DOT PIECES YOU’LL WANT TO WEAR EVERYDAY

Good news for polka dot fans, the resurgence of the spotted print isn’t slowing down any time soon. Mulai dari blouse, dress, hingga jumpsuit, motif polka dot bisa kamu andalkan dalam style apapun, lho. Mulai dari vintage, casual, hingga semi-formal pun dapat memancarkan pesona feminim dan kecantikkanmu. Agar referensi mix & match motif polka dot makin banyak, yuk, simak style berikut ini.

 

Dot It Up

As seen on model: Fleta Dress Yellow

Kalau kamu malas mix & match namun senang tampil feminin, kamu bisa memakai outfit cantik ini. Style dress kuning polka dot ala vintage ini akan membuat kamu terlihat cerah. Jika ingin terlihat lebih formal, kamu bisa menambahkan blazer hitam sebagai outer.

 

Romantic Blouse

As seen on model: Oshey Top Blue – Nicola Pants White – Harlow Bag White

Untuk kamu yang ingin terlihat lebih calm dan manis, padukan saja blouse polka dot satu ini dengan bawahan seperti rok atau celana pendek. Jangan lupa tambahkan aksesoris seperti head band dan hand bag yang cantik untuk melengkapi keseluruhan tampilanmu.

 

Skirting The Issue

As seen on model: Via Top White – Lucille Outer Denim – Yoma Skirt Black

Who said that polka dot skirt only suit for vintage style? Dengan model rok polka dot seperti yang satu ini, lalu dikombinasikan dengan atasan dan denim outer penampilanmu akan terlihat menarik dan modern.

 

Pants Genius

As seen on model: Zumma Top White – Ayden Pants Black

Nggak hanya rok, celana bermotif polka dot juga ternyata menarik untuk dikenakan. You can keep it casual with this one. Padu padankan dengan blouse santai and that’s it!

 

Statement Jumpsuit

As seen on model: Sierra Jumpsuit Brown

Polka dot is about fun! For the days you’re too lazy for mix & match, one-piece outfit ini bisa banget kamu jadikan casual daily wear. Jumpsuit ini juga bisa dijadikan sebagai office wear dengan menambahkan blazer sebagai outer.

Terbukti kan bahwa desain polka dot apapun bisa membuat kamu terlihat menarik. Nuansa dan gaya apapun, semuanya oke untuk pergi ke manapun. Selamat bereksperimen dengan busana polka dot mu, ya!



 

Written by: Grace Julia

Leave a Comment

Share:

Related Posts

Another Milestone : This Is April First Stand Alone Store in Yogyakarta

Tampak depan store Seturan Jogja Memasuki tahun ke 11, This Is April pertama kali membuka first stand alone store di Yogyakarta pada Mei 2023.  Opening Ceremony with Internal Team This Is April   Berbeda dengan 60 store lainnya yang berada di pusat perbelanjaan, kali ini This Is April menempati satu

2022 Year-End Hot Topic, The Collaboration Of This Is April x Jessica Mila

Menutup tahun 2022, This Is April berkolaborasi dengan seorang perempuan inspiratif & multitalenta, Jessica Mila dengan meluncurkan koleksi fashion bertemakan “Cherish”. Melalui kolaborasi ini, This Is April dan Jessica Mila mengajak semua wanita untuk menghargai setiap momen dalam hidup dan semua orang disekitarnya untuk bisa sampai pada titik saat ini.

THIS IS APRIL: #FIRSTLOVEYOURSELF Campaign

Nowadays, women are forced to fulfill certain standard from the society. One of that is about how they need to be labeled as beautiful.  Unwittingly, many of us tend to judge women’s beauty mainly from their physical appearance. For instance, in Indonesia, beauty is defined by lean physic cal body

FROM THE FOUNDER’S LETTER

STOP WORRYING SO MUCH Welcoming the year 2019, I spent my 31th December reflecting on things that I have gone through, the mistakes I did and things I learned which eventually makes me a better ME.    To my surprised, I realized that I spent most of my time unproductively, because

Scroll to Top